Peralatan Dalam Proses Udara Pembakaran
BLOG'S DUNIA PEMBANGKIT LISTRIK - Dalam suatu pembangkit listrik tenaga uap (pltu) dalam proses pembakaran bahan bakar diperlukan udara sebagai proses berlangsungnya pembakaran difurnace maupun untuk mendukung dalam sistem yang lain dalam siklus produksi listrik dalam pltu.
Berikut ini peralatan dalam proses udara pembakaran antara lain:
Berikut ini peralatan dalam proses udara pembakaran antara lain:
• Primary
Air Fan (PA Fan) : menghembuskan udara pembakaran ke
furnace melalui nozzle - nozzle yang ada di bagian
plenum, serta mengeringkan dan menghembuskan batu bara ke
furnace.
• Fluidizing
Air Blower (FA Blower) : sebagai seal
agar batubara yang belum habis terbakar dapat bersirkulasi dan tidak jatuh mengenai dinding
expansion below karena dapat menghambat proses perpindahan panas.
• Secondary
Air Fan (SA Fan) : pemasok udara pembakaran ke dalam furnace melalui 12
damper yang ada di bagian-bagian samping
furnace
• Induce
Draft Fan (ID Fan) : menghisap gas hasil pembakaran dari dalam furnace kemudian mengeluarkannya ke atmosfir melalui stack yang sebelumnya telah disaring di baghouse.
PRIMARY AIR FAN (PA FAN)
• Cold
PA Fan :
untuk menjaga aliran batubara atau
sebagai seal batubara agar batubara di dalam coal feeder tidak keluar dari box
feeder serta digunakan untuk mendorong batubara pada line yang menuju furnace
dari coal feeder
• Hot
PA Fan :
Sebagai pemasok udara pembakaran di
dalam ruang bakar (Furnace) melalui nozzle-nozzle yang ada di
bagian plenum
Komponen pada PA FAN dan SA FAN sebagai berikut:
Ø
Filter : menyaring udara sebelum masuk
kedalam kipas (fan) agar udara yang dihisap oleh kipas dalam
keadaan bersih
Ø Fan : menghisap dan menghembuskan udara
primary menuju tubular air heater dan
coal feeder
Ø
Damper : penutup aliran udara apabila salah
satu kipas tidak beroperasi
Ø Regulasi
Damper : untuk mengkontrol aliran udara yang keluar dari kipas
Ø
Motor Listrik :
sebagai penggerak kipas
Ø
Bearing : tumpuan dan penahan gaya radial dan
aksial
Ø
Backstop : untuk menahan putaran balik pada
kipas (fan) pada saat
salah satu kipas (fan) tidak beropeasi
Belum ada Komentar untuk "Peralatan Dalam Proses Udara Pembakaran "
Posting Komentar